Pengukuhan Tim Pemenangan Bintang-Faisal Kecamatan Penanggalan, Sahabat Semua Suku

NANGGROE NEWS

- Redaksi

Sabtu, 14 September 2024 - 16:21 WIB

50100 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Subulussalam | Aktif dan dinamis, acara pengukuhan tim pemenangan Bintang-Faisal Kecamatan Penanggalan yang diselenggarakan di Lapangan SPA kampong Penanggalan Kota Subulussalam. Seribuan pengurus Tim Pemenangan Kecamatan Penanggalan dari berbagai tingkatan dan simpatisan tampak hadir memberi semangat dukungannya pada Pasangan Bintang-Faisal. Kandidat Walikota dan Wakil Walikota Subulussalam, (14/09/2024).

Pukak Pajre Manik DPRK Subulussalam dalam menyampaikan laporan kegiatan saat pengukuhan komposisi kepengurusan menyampaikan gambaran kemenangan Bintang-Faisal untuk kecamatan Penaggalan sebesar 75 persen dari raihan suara yang ada di kecamatan Penanggalan.

H. Affan Alfian Bintang Kandidat Walikota Subulussalam dipenyambutannya “Pejuang (H.AFFAN ALFIAN BINTANG .SE)&(IRWAN FAISAL .SH) “saatnya kita menggerakkan kekuatan kita! Setiap suara di TPS, setiap kemenangan di desa dan kecamatan, adalah kunci menuju dominasi kita di PILKADA KOTA SUBULUSSALAM 2024. Kita tak boleh lengah, setiap langkah kita menuju kemenangan harus penuh tekad dan keberanian. Bersama (H.AFFAN ALFIAN BINTANG) & (IRWAN FAISAL SH) kita pastikan kemenangan yang gemilang. Ayo, kita LANJUTKAN KEMBALI DENGAN kemenangan penuh!…..
“Bersama Kita Bisa”
“Bersama Kita Menang” Ujar Bintang yang dikenal Sahabat semua suku tersebut.

Tampak hadir sejumlah Pimpinan serta pengurus partai pengusung dan pendukung seperti Partai Hanura, partai Nasdem, partai PAN, PSI, PDIP dan PKN. Sejumlah pengurus Himpunan Masyarakat Pakpak(Himpak). Terlihat juga perwakilan dari berbagai unsur Etnis seperti Aceh, Nias, Singkil, Batak dan lainnya.

Beberapa Dewan Perwakilan Rakyat Kota Subulussalam dari Partai Hati Nurani Rakyat terlihat dari Dapil I Subulussalam yaitu Kecamatan Simpang :
1. Ade Fadly Pranata Bintang, S.Ked
2. H. Abdul Hamid Padang
Dapil II Kecamatan Penanggalan :
1. Pukak Pajri Manik
Dapil III Kecamatan Rundeng dan Kecamatan Longkib:
1. Ratna Juita
2. Jumadin
Dapil IV Kecamatan Sultan Daulat:
1. Ade Rizky Noviani Br Bintang

Ikrar kesetiaan dan kesungguh-sungguhan Tim Pemenangan Bintang-Faisal langsung dipandu oleh H. Affan Alfian Bintang yang dikenal Bapak anak-anak yatim Kota Subulussalam tersebut.

Saat deklarasi Tim Pemenangan BISA, Himpunan Masyarakat Pakpak secara tegas dan tegak bahwa Himpak memberikan aspirasi dukungan politiknya pada pasangan Bintang-Faisal. Demikian disampaikan Khairul Boang Menalu dalam penyampaian motivasinya.

Tokoh masyarakat Kota Subulussalam Haji Abibuddin juga menyampaikan bahwa hampir semua SUKU yang ada dikota Subulussalam Aceh, Pakpak, Singkil, karo, Batak Toba, Nias, Minang, kelut, Alas dan lainnya telah memberikan dukungan Penuhnya pada pasangan Bintang-Faisal, yang satu satunya dikenal merupakan ‘Sahabat Semua Suku.” Ujar Tokoh Masyarakat Kota Subulussalam tersebut.  (Tim.)

Berita Terkait

Walaupun Hujan.. Pendukung JOZ Tetap Antusias Jonniadi Cabup Juga Mandi Hujan.
Jika Pasangan JOZ Menang Jamaluddin Anggota DPR RI Siap Ratusan Triliun Bawak Pulang Ke Nagan
Anggota DPRK Nagan Raya Muhammad Nazar Sampaikan Orasi Politik
Irvan Sekjen Relawan Batavia FOR JOZ Sampaikan Orasi Politik. Ini Pesannya
Bang Joni Dengan Apa Genseng Hiburkan Masyarakat Beutong Ateuh Banggalang
Masyarakat Beutong Ateuh Antusiasnya Pemenangan Pasangan JOZ . Relawan Batavia FOR JOZ Apresiasi.
Calon Bupati Nagan Raya Jonniadi Gelar Kampanye Terbatas Ribuan Warga Jemput Paslon JOZ Mengunakan Becak
Abiya Husaini Peusijuk Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Nagan Raya Aceh Jonniadi -Zaini Mantri Doi.

Berita Terkait

Rabu, 26 Februari 2025 - 12:48 WIB

Beredar, Surat Pengunduran Diri Hoaks Deputi di BPMA

Sabtu, 22 Februari 2025 - 17:23 WIB

Pernyataan Ketua DPR Aceh Dapat Merusak Harmonisasi Antar Lembaga

Jumat, 21 Februari 2025 - 15:28 WIB

Membuka Jalan Baru: Transformasi Pembangunan Aceh Menuju Kemandirian

Jumat, 21 Februari 2025 - 14:55 WIB

Pemerintah Aceh Tegaskan Pemberhentian Sulaimi Sebagai Sekda Aceh Besar Sudah Sesuai Aturan

Selasa, 11 Februari 2025 - 04:34 WIB

Action Mobile Bank Aceh Semua Lebih Mudah

Selasa, 11 Februari 2025 - 03:46 WIB

PII Banda Aceh Soroti Pelantikan Kadis Perkim Aceh Diduga Melanggar UU Keinsinyuran

Senin, 10 Februari 2025 - 23:02 WIB

SAPA Pertanyakan Kepedulian BSI untuk Rakyat Aceh?

Jumat, 13 Desember 2024 - 16:27 WIB

Oknum TNI di Duga Aniaya Pelanggan Mie Gacoan  di Areal Parkir Banda Aceh

Berita Terbaru

BANDA ACEH

Beredar, Surat Pengunduran Diri Hoaks Deputi di BPMA

Rabu, 26 Feb 2025 - 12:48 WIB